Giat Monitoring dan Pembinaan Pengembangan Desa B2SA

  • 04:55 WIB
  • 13 December 2023
  • Super Administrator
  • Dilihat 427 kali
Giat Monitoring dan Pembinaan Pengembangan Desa B2SA

Giat Monitoring dan Pembinaan Pengembangan Desa B2SA oleh Kepala Bidang Konsumsi dan Keamanan Pangan beserta tim ke Tiyuh Candra Kencana, Kecamatan Tulang Bawang Tengah, Kabupaten Tulangbawang Barat pada Hari Selasa 12 Desember 2023. Kegiatan ini juga dihadiri oleh Camat Tulang Bawang Tengah, Kepalo Tiyuh Candra Kencana, Kabid Konsumsi DKP TBB, TP PKK Tiyuh Candra Kencana dan Penerima manfaat Rumah Pangan B2SA. Monitoring dan pembinaan dilaksanakan untuk 3 komponen Desa B2SA yaitu Teras Pangan, Gerai Pangan dan Rumah Pangan.

 

Monitoring dilaksanakan bersamaan dengan pemberian makanan B2SA ke-30 di Rumah Pangan B2SA Candra Kencana yang diberikan kepada 40 orang anak yang terdata stunting dan gizi buruk. Kegiatan ini sebagai sarana sosialisasi dan edukasi Pola Konsumsi B2SA agar menjadi kebiasaan konsumsi makanan yang baru untuk diterapkan selanjutnya.

 

____

🏠 Jl. ZA. Pagar Alam No.1, Rajabasa, Kec. Rajabasa, Kota Bandar Lampung, Lampung 35144, Indonesia

🌎 www.dinastph.lampungprov.go.id

[email protected]

____

 

arinal_djunaidi

mbak_nunik

rianasariarinal

@pemprov.lampung

@pemprovlampung_

#RakyatLampungBerjaya

#GubernurLampung

#WakilGubernurLampung

#pertaniantphlampung

#PetaniLampungBerjaya

#arinaldjunaidi #noenia_ch

#lampung #indonesia #bandarlampung

#pertanianindonesia

#petanikita

#pertanianbekerja

#suksesswasembadapangan

#lampunglumbungpangannasional

#petaniberjaya

#swasembadapangan

#jagaketahananpanganlampug

#jagaketahanananpanganindonesia

#terimakasihpetani

973

Post Berita

Post Terbaru

Gubernur Cukupi Kebutuhan Pupuk 190.851 Petani Lampung
  • 1 minggu yang lalu
  • Dilihat 44 kali
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H / 2025 M
  • 4 minggu yang lalu
  • Dilihat 1 kali
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H / 2025 M
  • 4 minggu yang lalu
  • Dilihat 127 kali