Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Lampung Lakukan Pembinaan dan Monitoring pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)

  • 03:22 WIB
  • 15 September 2020
  • Super Administrator
  • Dilihat 1113 kali
Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Lampung Lakukan Pembinaan dan Monitoring pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM)

Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura Provinsi Lampung melalui Bidang Komsumsi dan Keamanan Pangan beberapa waktu yang lalu (7-8/9), melakukan Pembinaan dan Monitoring pada Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM) dengan berbagai aneka usaha seperti keripik, kerupuk, tepung mocaf, opak, beras siger, dan lain-lain, yang berbahan baku singkong, jagung, umbi, dan pisang pada Kabupaten Lampung Utara dan Tulang Bawang Barat yang tergabung dalam kegiatan Pengembangan Industri Pangan Lokal 1000 (PIPL 1000) Tahun 2020.
PIPL 1000 mencakup tiga aspek pengembangan yaitu inovasi produksi, pengembangan akses, dan penguatan kelembagaan. Dengan adanya pengembangan pangan lokal diharapkan ketergantungan akan nasi semakin berkurang, menjamin ketersediaan pangan bagi masyarakat secara mandiri, dan menjamin kecukupan gizi.

973

Post Berita

Post Terbaru

Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H / 2025 M
  • 3 minggu yang lalu
  • Dilihat 1 kali
Selamat Hari Raya Idul Fitri 1446 H / 2025 M
  • 3 minggu yang lalu
  • Dilihat 117 kali